
Obat Hati Dengan Dzikir
Posted by
 Kecuali Nabi Muhammad, tidak ada seorang pun yang luput dari kesalahan, baik yang disengaja maupun yang tidak disengaja. Juga, tak seorang pun, termasuk Nahi Muhammad, yang terlewat dari kesedihan dan gundah gulana. Setiap kita pasti pernah mengalami titik terendah dalam hidup; merasa bahwa kitalah hamba Allah yang paling menderita. Hati rasanya sesak, pikiran seolah buntu,… Read more »