fbpx

Hukum Membaca Al Quran Tidak Memakai Jilbab

MAI Foundation, Membaca Al Quran, WanitaPertanyaan: Bagaimana hukumnya membaca Al Quran tidak memakai jilbab?

Pada dasarnya, tidak disyaratkan seorang wanita yang membaca Al Quran dalam kondisi tertutup seluruh auratnya. Kecuali saat membacanya, ia membaca ayat sajadah dan hendak melakukan sujud tilawah. Maka dalam kondisi ini, ia wajib menutup aurat, sebab sujud tilawah dihukumi sama seperti salat. Bahkan sebagian ulama menilainya termasuk di antara jenis salat. Dan sebagaimana diketahui, syarat sahnya salat adalah menutup aurat.

Namun meski menutup aurat tidak diwajibkan saat membaca Al Quran, tentunya hal tersebut tetap dianjurkan dalam kondisi mampu melakukannya. Sebagaimana hal itu termasuk adab dalam berkomuniasi dengan Allah SWT saat membaca Al Quran.

Baca Juga: Hukum Memegang Mushaf Al Quran Saat Berhadas

Form Konsultasi

RELATED ARTIKEL